Pengikut

Senin, 28 Mei 2012

cintaku kandas di rerumputan :D*

aku mulai resah menunggu engkau datang
Berpita jingga, sepatu hitam
Kau bawa cinta yang kupesan
Aku mulai ragu dengan keberanianku
Berapa cinta kau tawarkan?
Berapa banyak yang kau minta?
Aku merasa terjebak dalam lingkaran membiusku
namun dorongan jiwa tak sanggup kutahan
Iblis manakah yang merasuk aku memilih cara ini?
Mungkin karena 'ku merasa tak punya apa-apa
Dan ketika engkau datang
aku pejamkan mataku
Samar kudengar suaramu lembut memanggil namaku
Seketika sukmaku melambung
Kuputuskan untuk berlari menghindarimu sejauh mungkin
Cintaku kandas di rerumputan
Aku mulai sadar cinta tak mungkin kukejar
Akan kutunggu, harus kutunggu sampai saatnya giliranku..

*ebiet g ade

 

Minggu, 27 Mei 2012

life is free

You could be popular
 You could be wanting more
 It doesn't have to be that way
 This could be beautifull
 Are you really gonna make it happen
 Seems a whispers sometimes louder than a scream
 Are you really gonna make it happen
 Life is free
 You could be a checkout girl
 You could be beautifull
 You give your all but it's not enough
 Is that the way it is?
 Are you really gonna make it happen
 Seems a whispers sometimes louder than a scream
 Are you really gonna make it happen
 Life is free
 Keep the dream alive
 Don't be affraid
 I'm suffering my life away
 That's all I've got to say  
 Are you really gonna make it happen
 Seems a whispers sometimes louder than a scream
 Are you really gonna make it happen
  Life is free

*arkarna : lagu favorit wkt SMA :D

Jumat, 25 Mei 2012

mimpi

Mimpiku sederhana: menyiapkan sarapan untukmu, menyiapkan pakaian kerjamu, mengantarmu ke pintu rumah tuk melangkah menjemput rezekiNya, menunggu kepulanganmu dirumah bersama anak2mu, mendengarkan semua ceritamu, berbagi kepenatan bersamamu, dan menjadi perhiasan terindah hanya untukmu....
Aih...


*dan butuh wkt tuk merealisasikan smuanya.

Senin, 21 Mei 2012

the key

dalam raga ada hati dan dalam hati ada satu ruang tak bernama. di tangan lah kunci pintunya.
ruang nya mungil, isinya lebih halus dari serat sutra. berkata dengan bahasa yang hanya dipahami oleh nurani.
begitu lemahnya ia berbisik sampai kadang engkau tak terusik.
hanya kehadirannya terus terasa dan bila ada apa-apa dengannya..dunia runtuh bagai pelangi meluruh usai gerimis.

tahukah, bahwa cinta yang tersesat akan kembali pada saat yang tepat. namun kadang cinta yang tersesat juga dapat membuatakan dunia. sinarnya menyilaukan hingga kau terperangkap dan hatimu menjadi sasaran sekalinya engkau tersekap.
banyak garis batas memuai begitu kita terbuai dan dalam puja kau sedia serahkan segalanya.
kunci kecil itu dianggap pemberian paling berharga..
satu garis jangan smapai kau tepis, karena membuka diri tidak sama dengan menyerahkannya.
jadi..bersabarlah...menunggu waktu penyerahan mutlak adanya..


*bersama SO7

Minggu, 20 Mei 2012

sendiri

ada kalanya kesendirian menjadi hadiah terbaik dalam hdup. keheningan menghadirkan pemikiran yang bergerak ke dalam, menembus rahasia terciptanya waktu.
keheningan mengapungkan kenangan, mengembalikan cinta yang hilang, menerbangkan amarah, mengulang manis keberhasilan dan indha kegagalan. hening menjadi cermin yang membuat kita berkaca (suka atau tidak pada hasilnya).

*manusia memang makhluk sosialis..namun ada kalanya manusia perlu individualis.. menepi sendiri agar kerap introspeksi diri dan memahami jatidiri.

weather....

cuaca adalah metafora..
kiasan untuk bertanya..
menanyakan cuaca menjadi ungkapan yang digunakan saat masing-maisng pihak menyimpan hal lain yang gentar diutarakan.
keangkuhan memcah jalan kami, kendati cuaca menalikannya. kebisuan menjebak kami dalam permainan dugaan, lingkaran tebak menebak agar yang tersirat tetap tak tersurat.
ada batin yang meringis karena berbohong,,,adapula batin yang tergugu karena tlah dibohongi. namun, kesatuan diri kami telah memutuskan demikian, menampilkan cerah yang tak sejati karena awan mendung tak pantas jadi pajangan.
cuaca demi cuaca melalui kami, dan kebenaran akan semakin dipojokkan.
sampai akhirnya nanti, badai meletus dan menyisakan kejujuran yang bersinar.
dan semoga kami pun tetap bersama bergenggaman tangan melewati sinar kejujuran yang entah menghangatkan ataukah menghanguskan..

:)
di awal senin yang lumayan sejuk

Senin, 14 Mei 2012

baik

kamu orang baik..
sangat baik malah...
berkelakuan baik, berkepribadian baik, bertutur kata yang baik, bersikap yang baik
berjalan dnegan baik, berkehidupan yang baik, semuanya baik.
kamu pun memiliki keluarga yang baik, adik-adik yang baik, ayah yang baik, ibu yang baik, tante yang baik, om yang baik, sepupu-sepupu yang baik.
ditambah lagi kamu memiliki teman yang baik, sahabat yang baik, orang-orang terkasih yang baik.
kamu juga memiliki masa lalu yang baik, masa sekarang yang baik  dan masa dpan yg mungkin juga baik.
kamu orang baik, manusia baik, makhluknNYA yang baik.
kamu pun baik-baik saja kala disakiti, baik-baik saja kala tersakiti, baik-baik saja kala menyakiti
iya.. semuanya baik.
dna kamu pun tau, kalau aku juga baik.
aku baik kala melihat mu terlihat baik-baik saja.. (selalu)
dan baiknya mu pun sebaiknya kau jaga baik-baik..
sebaik-baik kau menjaga sikap. :)

baiklah...kusudahi saja tentang baik kali ini.
senang mengenalmu.

Rabu, 09 Mei 2012

:(

capek
jenuh
bosan
muak
sebal
kesal
hanya berujung pada tangis didepan komputer saja.


Selasa, 08 Mei 2012

rinduu

berkumpul...bicara diskusi....tertawa..latihan bersama... olah rasa...olah jiwa.. olah tubuh..
bercerita...menangis...keluh kesah bersamaa..
kelaparan....bernyanyi...bercanda..romantika...
proposal... ikatan emosional... anggaran dana... ngondek.... rektorat...instansi terkait... senior junior..
aih... aku rindu smuanya..
masa-masa keeksisan sbg mahasiswa, senior, ayuk tingkat, sesepuh, apapun namanya..
"mba nyaaaak"...bgtulah kerap meereka memanggilku..
aku rindu panggilan itu.. :(
rindu sapaan hangat dan pelukan erat kala jumpaaa..
rindu salam takzim dan sua penuh canda...
masa-masa itu.. peksiminas...festamasio, ppa, pentas tahunan, gabi ekspo, kebersaamaan itu....
latihan malam...penyeimbangan ego dan emosi jiwa..
bicara smbl melihat malam..
bernyanyi smbl meniikmati bintang..
berpuisi sambl bernyanyi...
aku rinduuuuuuuuuu...
mba goten, mba nani, mba yani, ulen, amir, andi, kak ari, kak aziz, kak luluk, kak angus... kak sur, mba sitay, mba wulan, tia, dina, cut, vivi, yelly, smuanyaaaa.. aku kangen kalian.... ::((

aih.. rindu sebenarnya... berproses bersama kalian smua.
maaf untuk smua keterbatasan dan trimakasih untk smua kesempatan..


*aku cinta kalian smua (GAIB BAGI GABI)

payah

diam bukanlah solusi dr semua penyelesaian masalah.. malah terkadang hanya akan menimbulkan masalah baru.
karena tidak ada komunikasi, tidak ada yg tersampaikan, tidak ada penyelesaian.
dan seorang pemimpin yg baik sebaiknya mampu bicara kala merasa ada yg salah atau ada yg timpang dlm suatu hubungan pekerjaan.
bukan hanya diam yang hanya membuat bawahan bertanya2 menduga-duga atau mereka-reka
dan kupikir, anda bukanlah pemimpin yg baik saat ini. tidka tegas, tidak profesional, tidak konsisten dgn ucapan, tidak selaras dengan wibawa yg tlah dimiliki.
adalah sebuah kekeliruan kalau beranggapan dgn diam maka smua akan menyadari kesalahan.
huhf... setidkanya itulag pendapatku ttg anda saat ini duhai sang pemimpin..


Senin, 07 Mei 2012

karena

karena tak dapat ku temukan, kata yang paling sepi..ku telantarkan hati sendiri
karena tak dapat ku ucapkan, kata yang paling rindu...kubiarkan hasrat terbelenngu.
karena tak dapat ku ungkapkan, kata yang paling Cinta, ku pasrahkan saja dalam doa _^


*kabulkan ya Rabb..
**membujuk Allah di pagi hari :)

Rabu, 02 Mei 2012

??????

memulai hari ini dgn senyum yg dpaksakan ternyata tdk enak..
mood hilang serupa embun yg berlalu krn sinar matahari .

pelatihan, workshop, atau apapun lah namanya hanya membuat capek dan jenuh saja. bukan cm fisik...tp jg batin...
aku butuh sesuatu yg baru.. sesuatu yg menyenangkan kala melakukannya..
aku btuh sesuatu yg unik,.sesuatu yg membuatku pensarana untk menyelesaikannya
aku buth sesuatu yg menantang, sesuatu yang membuatku merasa menang kala berhasil menuntaskannya...
bukan seperti ini... flat.
rutinitas yg sama...tiap hari.
membuat otak makin tumpul, batin makin jenuh, hati makin kisut..

ini yg namanya keinginan

keinginan adalah sumber penderitaan (kho ping hoo)

kalimat di atas mngkn benar adanya..
banyk keinginan banyk pula derita yg harus drasakan... ketika satu persatu keinginan tidka bisa terwujud maka hati yg merasa sakit akan membuat lumpuh seluruh simpul kehidupan.
tidak punya smangat, hilang ambisi, berkurang keoptimisan...
adalah efek dr bnyknya keinginan ...
seperti yg kurasa skrg..
mengerjakan sesuatu yg mulai drasa sia-sia... menyedihkan sekali.
sebenarnya apalah arti dr smua yg dlakukan manusia ddunia ini?
kalau ternyata nanatinya semua akan kembali pd satu tujuan saja..
aih,,,mngkn aku hanya butuh wkt rehat saja... menenangkan batin dan pikiran yg makin tak sejalan meski berada pd satu garis lurus.. seperti arah mata angin utara dna selatan... berada pd satu garis lurus nmun berbeda tujuan... batin ingin ke utara... pikiran ingin ke selatan.
benar-benar tak sejalan.. :(

ada hal yg lama dtunggu..melewati proses yg begtu panjang,,,namun hasil tak menggembirakan..
ada pula hal yg lama di inginkan...melalui pencapaian yg begtu lelah namun hasil tak bgtu memuaskan
tp ada pula hal yg lama dnanti... ,melalui liku jalan yg begtu tajam namun hasil tak selalu membuat senyum
itulah keinginan..segala sumber derita terletak dsana...

apakah qonaah telah ckup untk membatasi diri dr segala keinginan??
 ntahlah... hanya qalbu masing2 yg mampu menjawabnya..


*dtemani instrumen kal hoo na hoo..